5 manfaat Bunga Kantil Bagi Kesehatan!

 

Bunga Kantil

Bunga kantil sudah dimanfaatkan masyarakat untuk kesehatan dan kecantikan, tanamanini tumbuh subur di dataran rendah atau datan tinggi. Bunga kantil memiliki panjang 2-4 cm dan aroma bunga ini sangat wangi dan bunga kantil menjadi bagian sesjen ritual keagamaan dan budaya tanah air.

Manfaat Bunga Kantil Bagi Kesehatan :

Baca Juga :

1. Meredakan Kecemasan

Meredakan Kecemasan

Ekstra bunga kantil mampu mengurangi perasaan negatif akibat gangguan kecemasan yang muncul karena stres. Pengunnaan tidak bisa meredakan gangguan kecemasan dalam janga panjang.

2. Mengatasi Radang Gusi 

Mengatasi Radang Gusi 

Mengunyah permen karet maupun menyikat gigi yang mengandung bungan kantil bisa mengurangi perdarahan maupun pembekakan.

3. Meringankan Gejala Menopause

Meringankan Gejala Menopause

Mengonsumsi bunga kantil dapat meringankan gejala menopause berupa hot flashes.

4. Menurunkan Berat Badan


Menurunkan Berat Badan

Para perempuan dengan kelebihn berat badan yang mengonsumsi ekstrak bunga kantil dan pellodendron.

5. Mengurangi Plak Gigi

Mengurangi Plak Gigi

Menyikat gigi dengan pasta gigi yang mengandung ekstrak bunga kantil bisa mengurangi plak pada gigi.

Peringatan :

1. Peringatan Untuk Bumil 

Mengonsumsi kuntum bunga kantil selama kehamilan tidaklah aman dan mengonsumsi bunga kantil berisiku memicu kontraksi rahim yang bisa mengakibatkan keguguran. Selain itu, Belum ada temuan signifikan mengenai efek penggunaan bunga kantil selama masa menyusui.


2. Peringatan Untuk Pasien yang Menjalani Operasi

Bunga kanti bisa memengaruhi respons sistem saraf pusat dan apabila diikuti dengan pemberian anestesi maupun obat-obatan selama  atau sesudah operasi

Posting Komentar

Post a Comment (0)

Lebih baru Lebih lama